Jumat, 01 September 2017

APAKAH KITA LEBIH MULIA DARI SAPI?

(Sebuah Renungan di Hari Qurban: Hari Raya Idul Adha, Djumat Wage, 1 Sept 2017 (1438 H)

"Manusia harus membuang sifat-sifat hewan di dalam dirinya...."
BENARKAH DEMIKIAN ? APAKAH SAPI/DOMBA LEBIH BURUK DARI KITA?
Tolong sebutkan sifat hewan mana yang harus dibuang/
dikorbankan:
1. Hewan tidak memiliki EGO
2. Hewan hidup selalu sesuai FITRAHnya
3. Hewan tidak pernah korupsi
4. Hewan tidak pernah KESETANAN
5. Hewan hanya mengambil sesuatu kebutuhan, tidak penah menimbun harta!
6. Hewan tidak pernah MERUSAK ALAM.

SAPI/DOMBA ADALAH MESIN PRODUKSI PALING SEMPURNA YANG TIADA BANDINGANNYA.
BERI DIA SEONGGOK RUMPUT, MAKA DIA AKAN MEMBERIMU:
- TENAGA UNTUK MEMBAJAK SAWAH
- DAGING
- SUSU
- KULIT;
- TULANG/TANDUK
- PUPUK KANDANG

SANGGUPKAH ANDA ?

Masihkah Anda merasa lebih hebat dan mulia dibanding SAPI/DOMBA?
Dia sanggup mengorbankan nyawanya untuk membahagiakan orang lain dan menjadikan dagingnya sebagai santapan bergizi.....
SANGGUHKAH KITA SEDIKIT SAJA BERKORBAN (Waktu, Tenaga, Pikiran, Perbuatan, Perkataan, seulas senyum) UNTUK MEMBAHAGIAKAN ORANG LAIN? TAK USAH NYAWA.......
Sanggupkah ???!!!

APA YANG TELAH KITA LAKUKAN SELAMA INI? MEMBAHAGIAKAN ORANG ATAU MENCELAKAKAN ORANG LAIN?
MASIHKAN ANDA MERASA LEBIH MULIA DARI SEEKOR SAPI ATAU DOMBA?

Selamat Hari Qurban
Lamb of God
Rahayu!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Simulacra & Perversion

  Primordial Nature Home JUN 3 Simulacra and Perversion SIMULACRA & PERVERSION Kesehatan mental itu hanya bisa didapat bila berada dalam...